Tim Penggerak PKK Desa Ciheulang, Kecamatan Ciparay, Kabupaten Bandung bersama Puskesmas Sumbersari, menggelar pelatihan tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) dan pencegahan Covid jenis omicron.
Dalam pelatihan tersebut dihadiriKetua Tim Penggerak PKK Desa Ciheulang ELi Ratna Ningsih, tim Puskesmas Sumbersari, Pemerintahan Desa Ciheulang, BPD Desa Ciheulang serta para Kader Posyandu terdiri dari 18 RW se- Desa Ciheulang yang berlangsung di Gedung Serbaguna Desa Ciheulang, Selasa (22/02/2022).
Usai acara Ketua Tim Penggerak PKK Desa Ciheulang ...
Pemerintah Desa Ciheulang, Kecamatan Ciparay, Kabupaten Bandung, mencairkan dana BPNT tahap pertama periode Januari – Maret 2022 gelombang ke Dua melalui PT Pos Indonesia sambil melaksanakan Vaksinasi ke 1, ke 2 dan 3,bagi warga KPM yang hendak mencairkan dana bantuan pangan tunai.
Dalam Penyaluran dan BPNT dan Vaksinasi tersebut dipantau langsung oleh Kepala Desa Ciheulang Rubby Nur Habibi,Ketua BPD Desa Ciheulang Kasanudin,Babinsa Desa Ciheulang serta Bhabin Kamtibmas Desa ciheulang yang berlangsung di lingkungan Kantor Desa Ciheulang, ...
Sebanyak 436 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Desa Ciheulang, Kecamatan Ciparay,Kabupaten Bandung. Menerima Bantuan BPNT dari Kementerian Sosial Republik Indonesia (Kemensos RI) .Namun penyaluran Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) Periode Januari – Maret 2022 ini, mekanisme BPNT diubah oleh Kemensos menjadi dana tunai per bulan Rp 200 ribu, dicairkan setiap tiga bulan sekali dengan total Rp 600 ribu. Adapun pencairannya melalui PT Pos Indonesia.
Dalam penyaluran dana BPNT di desa tersebut, dipantau langsung Camat Ciparay Gugum Gumilar yang berlangsung ...
Dalam rangka penanganan covid 19 pemerintah desa ciheulang mengadakan pelaksanaan vaksinasi di tiap RW ,untukmenjaga terjadinya penyebaran virus Corona dan pada hari ini tanggal 07 Desember 2021 telah di adakan vaksinasi di Rw 07 dan di Rw 13 oleh Tim nakes SUMBERSARI dan dari tim nakes EVIC. serta berterimakasih kepada para RW yang telah membantu dalam pelaksanaannya.
(Dep) ...
Kegiatan Rutin Senam Nusantara
Dalam rangka peningkatan mutu kesehatan masyarakat, PKK Desa Ciheulang melalui Kelompok Kerja (POKJA ) II nya melaksanakan kegiatan Senam Nusantara yang secara rutin diselenggarakan setiap hari Jumat tiap minggu nya.
Kegiatan tersebut diharapkan dapat meningkatkan mutu kesehatan di masyarakat terutama masyarakat Desa Ciheulang, Selain daripada Program dimaksud, ada beberapa program lainnya yang rutin dilaksanakan dalam upaya peningkatan mutu kesehatan masyarakat dibawah naungan Program Kerja PKK Desa.
(WR) ...
Kenali Warna Surat Suara pada Pemilu Serentak 2019
Warna Hijau untuk DPRD Kabupaten
Warna Biru untuk DPRD Provinsi
Warna Kuning untuk DPR RI
Warna Merah untuk DPD RI
Warna Abu-Abu untuk Presiden dan Wakil Presiden
(WR)
...
Pelaksanaan Pembukaan Kegiatan Pelatihan Berbasis Kompetensi (PBK) Kerjasama Pemerintah Desa Ciheulang dengan UPT-PK DISNAKER Kabupaten Bandung pada tanggal 05 Maret 2019.
Pelaksanaan Kegiatan ini akan diselenggarakan mulai tanggal 05 Maret 2019 sampai dengan 27 Maret 2019 (+ 20 Hari), dengan diikuti 32 Peserta yang tersebar dari seluruh wilayah Rukun warga (RW) se-Desa Ciheulang Kecamatan Ciparay Kabupaten Bandung.
Dalam sambutannya, Pjs.Kepala Desa Ciheulang Bapak BUDI HALIM R menyampaikan bahwa hendaknya para peserta memaksimalkan pelatihan ...
Hasil Musrembang Desa Ciheulang untuk peningkatan sdm ( sumber daya manusia ) di desa ciheulang dan mengurangi angka pengangguran yang ada di desa ciheulang maka pemerintah desa ciheulang mencanagkan kegiatan pelatihan yang di antaranya pelatihan Tata Boga yang alhamdulillah telah di buka pada Hari Selasa 17 Oktober 2017 yang di buka secara Resmi Oleh Camat Kecamatan Ciparayt dan akan di laksanakan selama 20 hari 160 jam pelajaran .
kegiatan ini juga bekerja sama dengan Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Bandung ...
Alangkah luasnya bumi Allah ini, namun jika saatnya tiba, saat takdir datang maka angkasa pun menjadi sempit
Ikutilah Kegiatan Peringatan Hari Besar Nasional HUT RI Ke 72
1. Tabligh Akbar Bersama Kh Salimul Apip
2. Karnaval
3. Lomba Gapura
4. Pentas Seni ...
Pemdes Ciheulang Berikan Vaksin Sambil Cairkan Dana BPNT Dari Kemensos
KEMENTRIAN KESEHATAN CEK UP MEDICAL GRATIS WARGA CIHEULANG